Wednesday, August 7, 2019

CELEBRITY NEWS UPDATE - Tyas Mirasih Bakal Jalani Program Bayi Tabung?

Celebrity News Update, Jakarta - Hingga saat ini Tyas Mirasih masih menanti kehadiran buah hati. Istri Raiden Soedjono ini masih berusaha untuk mendapatkan keturunan.
Ya, selama dua tahun menikah, Tyas Mirasih sempat mengikuti program hamil. Hanya saja, ia masih enggan terbuka secara detail soal program yang dijalaninya.

BACA JUGA :
PT RIFAN FINANCINDO - Komoditas Emas Akan Jadi Primadona 
RIFAN FINANCINDO - Investasi Emas Masih Primadona di Tahun Politik
PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA - Emas masih akan Menjadi Komoditas Paling Menarik untuk Investasi Berjangka Tahun ini 
PT RFB - Berikan Gambaran Investasi di Tahun 2019, RFB Gelar Investment Outlook
    "Beberapa kali lumayan (program hamil) karena gue orangnya mencoba banyak hal. Tapi belum pernah sharing segala macam untuk program hamil," imbuh Tyas Mirasih, di Jalan Kapten Pierre Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (6/8/2019).
    "Tapi mungkin nanti kalau sudah isi (hamil), gue bakal sharing tuh. Banyak, ada vitamin khusus buat program hamil sih," ia menyambung pernyataan. 

    Konsultasi Bayi Tabung

    Ia juga sempat berkonsultasi untuk menjalani program bayi tabung. Namun, sang dokter belum menyarankan untuk menjalani program tersebut.
    "Dokter bilang, sudah santai aja namanya juga kan pernikahan dua tahun. Memang kanan kiri saudara segala macem sudah punya baby, mungkin rezekinya belum dikasih," jelasnya.

    Sumber : Liputan 6

    No comments:

    Post a Comment